Rabu, 12 Oktober 2011

Cara Membuat Tulisan Bergerak di Header Tab Blog

0 komentar
Pada header tab blog biasanya para blogger suka dengan tulisan yang bergerak tapi sebagian juga ada yang tidak senang melihatnya contohnya seperti saya, yang suka puyeng apabila melihat tulisan bergerak tersebut. Tapi saya tetap akan share cara membuat tulisan bergerak pada header tab blog, iming - iming untuk nambah postingan.cara membuatnya juga terbilang sangat mudah bagi yang sudah tau.... hahaha.... langsung aja ya ke titik permasalahan, kayak lagi ngurusin masalah besar aja ni...wkwkwkwk

Caranya seperti berikut :


  1. Loggin ke BLOGGER.
  2. Pilih <RANCANGAN>.
  3. Masuk <edit HTML>
  4. Copy kode dibawah ini di atas </head>

    <script type='text/javascript'>
    //<![CDATA[
    msg = "..::welcome to tutorial resources::..";
    msg = "____" + msg;pos = 0;
    function scrollMSG() {
    document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0, pos); pos++;
    if (pos > msg.length) pos = 0
    window.setTimeout("scrollMSG()",100);
    }
    scrollMSG();
    //]]>
    </script>

    Ubah tulisan yang berwarna merah sesuai selera, kayak makanan aja nie... XD
  5. klik SAVE
Contoh hasil dari kode di atas anda bisa lihat disini yang telah saya sisipkan di halaman tertentu.



Brikan Komentar Anda

0 komentar:

Posting Komentar